Selamat Datang dan Bergabung Calon Santri Siap Guna dalam Pendidikan dan Latihan Santri Siap Guna Angkatan 18 [DIKLAT SSG 18].
Persiapkanlah Dirimu dengan sepenuhnya ...
Jangan Bimbang dan Ragu ...
Ayo terus maju ...
Bagi Sahabat-sahabat yang membutuhkan informasi Perlengkapan yang harus dibawa oleh Calon Santri Siap Guna, kami tuliskan informasinya di bawah ini:
IKHWAN
HARI SABTU: Baju koko warna putih.
HARI AHAD : Kaos lengan panjang warna biru dongker/gelap (diusahakan polos/tanpa gambar);
Celana panjang hitam/gelap (diutamakan PDL);
Sepatu hitam/gelap (diutamakan PDL);
Syal putih berbentuk segitiga (ukuran 90x90);
Qur'an kecil dan alat tulis;
Makanan Berat dan snack secukupnya (3 kali makan);
Berambut pendek (maks. 3-2-1).
AKHWAT
HARI SABTU: Baju Gamis biru/gelap dan jilbab putih menutupi dada.
HARI AHAD : Jilbab hitam menutupi dada;
Kaos lengan panjang warna biru dongker/hitam/gelap (diusahakan polos/tanpa gambar) ;
Rok hitam/gelap yang lebar (bebas untuk lari) dan pakai celana (double);
Sepatu olahraga hitam/gelap (diutamakan PDL yang lentur);
Syal putih berbentuk segitiga (ukuran 90x90);
Qur'an kecil dan alat tulis;
Makanan Berat dan snack secukupnya (3 kali makan).
Untuk informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi Kantor SSG.
SEMOGA ALLOOH SWT. MEMUDAHKAN SEGALA URUSAN KITA SEMUA...[aamiin].
Tuesday, May 12, 2009
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
3 comments:
Selamat mengikuti diklat, semoga mendapatkan ilmu yang barokah ..amin
ALLOHU AKBAR
punten kang...angkatan 19-nya kapan ya?
Post a Comment